Hai KickYourPlast Squad!

Kami KickYourPlast Indonesia, mempunyai mimpi besar untuk kelestarian alam yang kita cintai melalui inovasi teknologi berbasis internet yang kami buat untuk membantu memudahkan mengurangi penggunaan kemasan plastik sekali pakai yang berujung menjadi pencemaran.

Tahun 2023, sebagai langkah awal kami membangun mimpi besar ini. Kami percaya bahwa kita semua memiliki peran dalam menjaga keindahan alam dan menjadikan bumi ini tempat yang layak untuk diwarisi oleh generasi mendatang. Mari bergabung bersama kami, mengambil langkah kecil menuju perubahan besar dengan cara yang tidak hanya ramah lingkungan, tetapi juga memberi manfaat secara praktis.

Less Plastic More Life

Mission Statement

“Menciptakan solusi inovatif untuk membantu mengurangi permasalahan sampah di Indonesia (khususnya sampah plastik sekali pakai) dengan media teknologi dan digitalisasi”

CORE
VALUE

Easy To Use

Mudah aksesnya, fleksibel, dan teknologi bebas ribet.

Behaviour Based

Menciptakan sistem yang masif dan berkesinambungan, sehingga dapat membentuk kebiasaan baru untuk mengurangi penggunaan kemasan plastik sekali pakai.

Solution Orientation

Solusi kreatif dan inovatif untuk mendukung program pengurangan penggunaan plastik sekali pakai.

Join Our Movement Now!